Ok kali ini kita akan membahas bagaimana mendaftarkan blog blogspot kita kedalam bookmark yang satu ini yaitu
technorati caranya sangat mudah,
hehehe lagu lama nih kata-->jika sudah tahu caranya!!!. Ada pertanyaan mengenai bookmark ini? jika tidak
lets go langsung kerjakan ya!!!. BTW: postingan ini adalah salah satu syarat agar blog kita lolos verifikasi, hehehehe karena langkah terakhir adalah memasukkan
verify claim token seperti yang saya punya ini
7SRVAFQVE4TQ kedalam posting baru.
Oi mister dari tadi ngomong terus sih, bagaimana cara mendaftarkan blog blogspot ke bookmark ini, Ok2 kita langsung saja menuju langkah-langkah yang akan kita lakukan.
2. Jika berhasil maka Anda akan memperoleh link aktivasi melalui email yang didaftarkan
3. Klik link activasi untuk mengaktifkan account
4. Jika sudah berhasil maka isikan title blog, url, feed rss, dan bio.
5. Claim blog anda dengan cara memasukkan kedalam textinput dan klik tombol claim, lihat gambar 1
|
Gambar 1 Claim Blog |
6. Jika langkah 4 dan 5 telah dilakukan dengan benar maka kita akan mendapatkan sebuah kode Token, dikirim juga ke email, lihat gambar 2 dan blockquote.
|
Gambar 2 Kode Claim Token |
This is an automatically-generated email.
Thank you for submitting your blog claim on Technorati. Technorati will need to verify that you are an author of the site http://adsloko.blogspot.com by looking for a unique code. We have just assigned the claim token 7SRVAFQVE4TQ to this claim. Please visit http://technorati.com/account/ for more details, including how to use the claim token.
Thank you.
7. Nah langkah terakhir adalah mengikuti petunjuk yang diberikan. Memasang kode claim token kedalam posting terbaru Anda seperti yang sedang saya lakukan ini, menaruh kode 7SRVAFQVE4TQ di posting artikel.
8. Kembali buka account Anda dan klik tombol Verify Claim Token
9. Selesai
Semoga berhasil kawan, karena saya menulis ini sebelum blog saya disetujui hehehehehe. Tapi jika posting ini ada dalam blog maka saya berhasil melakukan proses verifikasi. (oh iya syaratnya ada lagi "posting yang Anda tulis ini sudah masuk ke feed rss).
>
Artikel keren lainnya:
Belum ada tanggapan untuk "Tutorial Verify Claim Token Blog Di Technorati"
Post a Comment